TROUBLESHOUTING

Sunday, January 15, 2012

Terkadang banyak yang tidak mengerti/bermasalah ketika menginstall game-game yang agan-agan beli di GameZine. Nah, buat ngebantu agan-agan untuk mengatasi troubleshoutingnya, bisa dilihat disini. Sebelumnya periksa terlebih dahulu apakah spesifikasi komputer agan mencukupi atau tidak, karena tidak jarang justru game tidak jalan karena spesifikasi komputer agan yang tidak mencukupi. Regards! 
 

CEK SYSTEM REQUIREMENTS
http://www.canyourunit.com/
http://www.vgrequirements.info/

SOFTWARE PENDUKUNG (klik untuk mendownload)
Windows Live
x_input emu v3.0


COMMON ERROR This application has failed to start because XINPUT1_3.dll was not found = x_input emu v3.0 (extract di direktori game)


CARA SAVE PAKAI WINDOWS LIVE

Troubleshouting SAVE PAKAI WINDOWS LIVE
1. Masuk ke gamenya. Buka menu Windows Live (tekan Home di saat masuk ke game).
2. Klik tombol ‘Create new profile’.
3. Di dialog box yang muncul JANGAN klik continue, klik continue malah masuk ke halaman registrasi buat online.
4. Kalau udah ada di ‘Create Gamer Profile’, scroll ke bawah sampai ke paragraf bawah.
5. Liat tulisan hyperlink ‘created a local profile’ di paragraf terakhir. Klik tulisan ini buat bikin offline profile.



PANDUAN UMUM INSTALASI : 
 
1. Pastikan Spesifikasi Komputer sesuai dengan kebutuhan minimum dari Game tersebut.
Perhatikan yang paling penting :
- Operating System : Windows 98 / ME / 2000 / XP SP1, SP2, SP3 / Vista / Win 7
- Prosesor : Pentium II / III / 4 / D / Core2Duo / Core2Quad atau AMD Athlon, Phenom
- Memory VGA Card
- Ruang harddisk yang kosong (Biasakan instalasi yg dituju secara default windows C:\Program Files)
- Support Keyboard / Mouse atau Joypad/Gamepad
- update Directx, Microsoft Gaming, .net, Service Pack, dan software pendukung lainnya 

2. Baca selalu file Readme.txt/ BACA DULU/ BACA SAYA baik-baik yang ada di dalam CD, atau biasanya file panduan install yang lain seperti
*.nfo / HODLUUM / SKIDROW / DEVIANCE / RAZOR / CRACK 
 
3 Matikan / Disable Antivirus , kadang crack dan keygen terbaca sebagai virus

 

TYPE DVD INSTALASI :
 
Ada beberapa Type instalasi Game : RAR / ISO = Harus Di Extract Terlebih dahulu kemudian di Mount Menggunakan Daemon Tool atau sejenisnya RAR / SETUP = Harus Di extract terlebih dahulu kemudian bisa anda langsung instal SETUP = Bisa anda instal langsung ke Hardisk anda Tanpa Di copy terlebih dahulu AUTORUN SETUP = Instal game secara langsung ketika anda memasukan DVD Game ke DVD-ROM "Tentunya anda Ikuti Langkah Instalasinya" ISO = Di Mount menggunakan Virtual cd software (Alcohol/Daemon,dll)

 

METODE / CARA-CARA INSTALL :


Berikut ini ada beberapa cara atau metode penginstallan Game ke dalam harddisk Komputer, tergantung dari CD game itu sendiri.


1.PLAYABLE / PLAY ON CD / LANGSUNG PLAY DARI CD
• Game seperti ini biasanya dapat langsung jalan dari CD, nggak perlu install atau setup
• Caranya : masukkan CD ke dalam CD-ROM Drive, buka Windows Explorer arahkan ke Drive CD-ROM, cari File Executable / Langsung Play.


2.AUTORUN
• Pada saat CD Game di masukkan, pada monitor akan tampak autorun/tampilan pertama dari Game.
• Jika Menu Autorun tidak tampil, buka Windows Explorer arahkan ke CD-ROM Drive jalankan File Autorun.pif atau Setup.exe di Drive CD-ROM

• Pilih Install, ikuti petunjuknya. Jika di minta Serial Number atau CD Key. Masukkan Serial Number yang biasanya game menyertakannya pada folder utama atau pada Folder Crack/Hodlum/ Skidrow (berupa file SN.txt, *.nfo, Keygen.exe dll) atau bisa juga pada Ca
• Jika Install sudah selesai, Game jangan dimainkan dulu. Periksa Folder Game di CD-ROM Drive, apakah ada folder Crack/Deviance/Razor/Hodlum/Skidrow, jika ada cari file crack di folder tersebut, kemudian copy file tersebut ke Directory target dari Game (C:\


3. MOUNT IMAGE / VIRTUAL DRIVE
• Install dulu Software Image bawaan dari CD (Daemon Tools/Alcohol/ Yasu)
• Jalankan program Image tersebut, kemudian arahkan ke Drive CD-ROM (Game), buka file Image Game.
• Pilih "Mount Image to Device" , maka pada Komputer ada Virtual Drive Tambahan yang berisikan Game. Jalankan program Install dari sana. Ikuti langkah-langkah seperti pada point 2c sampai 2d di atas.
 
4.EXTRACT FILE (WINRAR / WINZIP)
• Extract File Game yang ada di Drive CD-ROM menggunakan WinZIP atau WinRAR, tentukan target direktori yang diinginkan, karena biasanya File hasil ekstrak ini hanya sementara (temporary) karena setelah digunakan bakal di hapus soalnya nggak terpakai lagi.
• Jalankan File Hasil Ekstrak tersebut, jika file tersebut berupa IMAGE, maka ikuti langkah-langkah seperti pada Point 3 di atas.

 

FAKTOR-FAKTOR KESALAHAN / ERROR PADA SAAT INSTALL
 
1. Pada saat install ditengah-tengah Hang (error saat baca CD) akibat dari CD-ROM atau DVD-ROM sudah lemah optiknya.Coba di DVD lain sblm kompalin
 
2. Install sudah OK, saat menjalankan Game, tiba-tiba Layar Blank/Hitam atau tampilan Send Error berarti VGA card atau prosesor tidak support atau memorinya kurang.

0 comments

Post a Comment

FOLLOWERS

KATEGORI

.
__________________________________________________